Cara Reset / Factory Reset Samsung Galaxy S5

Cara Reset Samsung Galaxy S5 Factory reset di Samsung Galaxy S5 ini bertujuan mengembalikan semua data yang berada di Samsung Galaxy S5 kembali ke setting pabrik atau kembali seperti saat baru pertama kali menggunakannya, Sebelum anda melakukan Reset atau factory reset di Samsung Galaxy S5 sebaiknya lakukan backup data, karna Reset atau factory reset di Samsung Galaxy S5 akan menghapus semua data yang pernah anda masukkan atau tersimpan di perangkat Samsung Galaxy S5.

Tujuan dan Manfaat Factory Reset di Samsung Galaxy S5

Beberapa hal yang menyebabkan perlunya melakukan Reset atau factory reset di Samsung Galaxy S5 biasanya disebabkan oleh : Samsung Galaxy S5 mengalami bootlop, Samsung Galaxy S5 terkunci, lupa pola sandi, password, Samsung Galaxy S5 tidak merespon dengan baik atau anda membeli Samsung Galaxy S5 dalam kondisi second sehingga anda harus melakukan reset agar data pengguna sebelumnya dapat terhapus dari perangkan Samsung Galaxy S5 dll.

Cara Reset Samsung Galaxy S5

Untuk melakukan Reset atau Factory Reset Samsung Galaxy S5 ini dapat anda lakukan dengan dua cara, cara yang pertama ini memungkinkan melakukan factory reset apa bila masih dapat diakses menu di Samsung Galaxy S5, Cara yang kedua dapat anda lakukan factory reset dengan menekan kombinasi tombol pada Samsung Galaxy S5, cara ini biasanya Samsung Galaxy S5 tidak dapat diakses karna terkunci, lupa passwort atau Samsung Galaxy S5 mengalami Bootlop sehingga tidak memungkinkan untuk masuk ke menu setting di Samsung Galaxy S5.
Cara Reset / Factory Reset Samsung Galaxy S5
Cara Reset / Factory Reset Samsung Galaxy S5

1. Cara Pertama Reset Samsung Galaxy S5

  1. Dalam kondisi hidup SAMSUNG Galaxy S5
  2. Pastikan baterai SAMSUNG Galaxy S5 mencukupi untuk melakukan Factory reset, minimal 25%
  3. Selanjutnya masuk ke menu Setting > Backup and reset > Factory Data Reset > Reset Device
  4. Konfirmasi pilih hapus semua.
  5. SAMSUNG Galaxy S5 akan melakukan reset ke pengaturan depault pabrik , tunggu beberapa menit.

2. Cara Kedua Reset Samsung Galaxy S5

  1. Matikan Samsung Galaxy S5
  2. Tahan Tombol Volume  Up + Home + Tombol Power tekan secara bersamaan sekitar 10 detik atau tunggu sampai muncul logo SAMSUNG kemudian lepas semua tombol secara bersamaan. Untuk menavigasi menu recovery mode gunakan volume Up/ Down tombol gulir ke atas dan ke bawah dan tombol power untuk mengkonfirmasi pilihan.
  3. Tekan tombol volume down kebawah sampai di menu wipe data/factory reset, selanjutnya tekan tombol power untuk konfirmasi.
  4. Setelah itu akan muncul Confirm wife all user data? tekan tombol volume down kebawah sampai ke pilihan yes - delete all user data, selanjutnya tekan tombol power untuk konfirmasi.
  5. Terakhir pilih reboot systeam now dan tunggu beberapa saat Samsung Galaxy S5 akan melakukan booting, Reset Samsung Galaxy S5 telah berhasil dilakukan kembali ke setting pabrik.

Sekarang Samsung Galaxy S5 anda sudah berada pada kondisi seperti baru pertama kali anda membeli, jika sebelumnya Samsung Galaxy S5 anda terkunci sekarang tentunya sudah tidak lagi, sangat mudah bukan untuk melakukan Reset atau factory reset di Samsung Galaxy S5, dengan cara ini anda dapat membuka kunci, pola sandi atau password di Samsung Galaxy S5 tanpa harus membwanya tempat service dan tentunya gratis.

13 Responses to "Cara Reset / Factory Reset Samsung Galaxy S5"

  1. gan sudah di ikuti cara no.2 tapi akhirnya tetap minta samsung id yang lama gan? apa ada cara lain?

    ReplyDelete
  2. Sama gan... ane juga... masih minta akun lama... gmna dunk

    ReplyDelete
  3. maaf, kalau pakai cara 1 kondisi hidup, simcard dicopot dulu atau tdk usah?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dicopot atau gak dicopot Sim Card nya sama aja, Silahkan lanjut resetnya.

      Delete
    2. Mohon bantuannya ,hp s5 sm g900h saya coba berkali kali cara 1 dan 2 , tidak berhasil juga resetnya kembali terus ke pin yg lama , ga muncul perintah reset

      Delete
  4. dimana letak hotspot pada samsung s5 global usa min?

    ReplyDelete
  5. Kok galaxy s5 punyaku,kubrestart tpi prosesnya lama banget terus hp jadi oanas banget. Mohon infonya gan

    ReplyDelete
  6. Kalau restart nya lama banget dan menyebabkan samsung nya panas, Sebaiknya lepas baterai, jangan dinyalakan dulu.

    Boleh tau itu samsungnya kenapa direset.

    Jika samsungnya mengalami permasalahan hang logo, Sebaiknya lakukan instal ulang samsung s5 menggunakan firmware baru aja via odin jga bisa dilakukan.

    ReplyDelete
  7. We love english stories english stories collection can be a great way of engaging reluctant readers, or and even introducing confident readers to more advanced stories.

    ReplyDelete
  8. Thank you for sharing this information. You have provided great blog. I am happy to read this blog. We provide all the solution of ATT mail problems like how to Reset AT&T Email Password

    ReplyDelete
  9. According to a new report by Expert Market Research, ‘Laboratory Gas Generators Market Size, Share, Price, Trends, Growth, Report and Forecast 2021-2026’, the Laboratory Gas Generators Market size was valued at USD XX million in 2020 and is predicted to register a CAGR of XX% from 2021 to 2026.

    Read More Reports: Fuel Cell Market | Fuel Oil Market

    ReplyDelete
  10. Apply for the radiologist jobs in India. If you choose to become a radiologist with an MBBS degree, then it is important that you choose the best and easiest way to be in your head. An MD in radiology is usually the preferred option for most doctors. However, MD is not the only option to specialize in radiology.

    ReplyDelete